Ikut Kawal Evakuasi, Gubernur Jambi Tiba Di Posko Evakuasi Helikopter Yang Ditumpangi Kapolda. Posyandu Bogenvile TK-Paud Di Desa Suak Putat Mendapat Kunjungan Ketua TP PKK,Muaro Jambi,Faradila Zahra. Pemkab Muaro Jambi Dinilai Oleh Pendiri GJM Gagal,Dalam Pelayanan Masyarakat.  Pejabat Muaro Jambi Dinilai Lamban Dalam Pelayanan Ke Masyarakat Pendiri GJM Minta PJ Bupati Untuk Jeli, Dan Evaluasi.  Balita Piatu Dua Bulan Dirawat. Ketua GJM Berharap Pemkab Muaro Jambi Ada Perhatian Kepada Masyarakat Kurang Mampu. 

Home / Uncategorized

Sabtu, 17 Februari 2024 - 22:00 WIB

PJ Bupati Muaro Jambi Kukuhkan Kepala Desa Manunggal Jaya Menjadi Datuk Penghulu

Gjm24jam.com,Muaro Jambi – Penjabat Bupati Muaro Jambi Bachyuni Deliansyah,SH., MH., didampingi Ketua TP PKK Muaro Jambi Faradilla Zahara, SH menghadiri Pengukuhan Adat, Pelantikan Ketua TP PKK, Pengukuhan Bunda Paud, dan Ketua Pembina Posyandu Desa Marga Manunggal Jaya, di Gedung Ikatan Persaudaraan Haji Indonesia (IPHI), Kecamatan Sungai Bahar, Sabtu siang (17/2/2024).

 

Hadir pada acara tersebut, Sekretaris Daerah Kabupaten Muaro Jambi Budhi Hartono, S.Sos., MT, sejumlah Kepala OPD lingkup Pemkb Muaro Jambi, Ketua LAM Kabupaten Muaro Jambi, para Camat, sejumlah Kepala Desa,

 

Pengukuhan pengurus Lembaga Adat Desa itu, dilakukan oleh Pembina LAM Jambi Kabupaten Muaro Jambi Bachyuni Deliansyah sebagai Datuk Adipati Arif Setio Noto Negoro Bachyuni Deliansyah, selanjutnya penyisipan keris oleh Ketua LAM Jambi Kabupaten Muaro Jambi, Temenggung Rekso Dano Setio Guno H. Amrullah, S.Ag. MM., kemudian dilanjutkan penyerahan piagam sebagai datuk penghulu oleh Ketua LAM Jambi Kecamatan Sungai Bahar.

 

Penjabat Bupati Muaro Jambi Bachyuni Deliansyah dalam sambutannya, mengucapkan selamat atas pengukuhan Datuk Penghulu Irawadi dan Ketua TP PKK Desa Marga Manunggal Jaya Sri Sumbawati, S.Pd diharapkan lembaga adat ini bukan hanya menjadi pelengkap struktur di Pemerintahan Desa. Namun, tugas pokok dari Lembaga Adat Desa, lanjut Pj. Bupati Bachyuni Deliansyah adalah bagaimana melestarikan dan menjaga tradisi, seni budaya dan adat istiadat daerah agar tetap terjaga dan terpelihara dengan baik

 

(Jm).

BACA JUGA :  Direktorat Lalu Lintas Polda Jambi Memperlakukan pembatasan Angkutan truk batu bara dan angkutan barang demi kelancaran Natal dan tahun baru.

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Gubernur Al Haris, harus berani akui secara jujur kepada masyarakat

Uncategorized

Sekda Budhi Hartono Sambut Kunjungan Kerja Anggota DPR-RI Komisi V H.Bakri

Uncategorized

40 Peserta Pelaku Pelatihan, Pariwisata Kebersihan Lingkungan Di Buka Oleh PJ Bupati Bachyuni Deliansyah SH , MH Muaro Jambi Di Hotel Grand Harvest

Uncategorized

Sudah Belasan Tahun Jalan Rusak Parah, Dua Desa Sebut PEMPROV dan PEMDA Tutup mata Dan Telingga

Uncategorized

PJ Bupati Muaro Jambi Serahkan Bantuan Buat Korban Kebakaran Di Desa Talang Bukit 

Uncategorized

Posyandu Bogenvile TK-Paud Di Desa Suak Putat Mendapat Kunjungan Ketua TP PKK,Muaro Jambi,Faradila Zahra.

Uncategorized

Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Muaro Jambi Afip Udin mengimbau masyarakat untuk terus menjaga kebersihan lingkungan tempat tinggal

Uncategorized

Mohon Doa Dan Restu Kepada Masyarakat Muaro Jambi Khususnya Dengan pencalonan Masrul Achmad Sebagai Calon Legislatif DPRD Muaro Jambi.